Saat Deklarasi Perangi Narkoba

Bunda PAUD Hj. Zulaikha Wardan Ajak Generasi Muda Jauhi Narkoba

Sabtu, 09 Januari 2016 - 15:22:19 wib | Dibaca: 3747 kali 
Bunda PAUD Hj. Zulaikha Wardan Ajak Generasi Muda Jauhi Narkoba
Bunda PAUD Inhil Zulaikha Wardan

GagasanRiau.com Tembilahan – Bunda Pendidikan Anak Usia Dini (PAUD) Kabupaten Indragiri Hilir Hajjah Zulaikha Wardan mengajak generasi muda untuk menjauhi bahaya narkoba.

Hal ini diungkapkannya saat Deklarasi Gerakan Anti Narkoba dilapangan Gajah Mada Tembilahan, Jum’at kemaren (8/1/2016). Deklarasi Gerakan Anti Narkoba di Kabupaten Inhil ditandai dengan Penandatanganan Naskah oleh  Bupati HM. Wardan serta turut dihadiri tokoh masyarakat, Tokoh Agama, Ketua-ketua Organisasi dan LSM.

"Sebagaimana dalam sambutan Bapak Bupati Inhil, Narkoba sangat merusak mental,GagasanRiau.com Tembilahan – Bunda Pendidikan Anak Usia Dini (PAUD) Kabupaten Indragiri Hilir Hajjah Zulaikha Wardan mengajak generasi muda untuk menjauhi bahaya narkoba. merusak jiwa dan raga untuk itu perlu adanya upaya kongkrit di lapangan bagaimana upaya kita dapat menyukseskan P4GN.

Zulaikha juga mengatakan dengan diadakanya deklarasi pendatanganan tersebut bukan hanya seremonial saja, tetapi harus ada program nyata yang dilakukan dalam mendukung  P4GN di Kabupaten Inhil.

Humas/Daud.M.Nur


Loading...
BERITA LAINNYA