Polisi Kembalikan Sepeda Motor Korban Curanmor di Rohul


Dibaca: 2765 kali 
Ahad, 13 Februari 2022 - 14:13:04 WIB
Polisi Kembalikan Sepeda Motor Korban Curanmor di Rohul Korban curanmor sumringah saat sepeda motornya dikembalikan polisi

GAGASANRIAU.COM, ROKAN HULU - Korban Pencurian Kendaraan Bermotor (Curanmor), Syahroni mengucapkan terima kasih kepada Kapolres Rokan Hulu  (Rohul) AKBP Eko Wimpiyanto Hardjito karena sepeda motornya telah kembali.

"Saya warga Jalan Al Muttaqin desa rambah Tengah Utara Kecamatan Rambah, berterima kasih kepada Kapolres Rohul. Alhamdulillah sepeda Motor saya telah kembali," kata Sahroni, Rabu (9/2/2022).

"Sekali dengan telah didapatkannya, Sepeda Motor saya mengucapkan banyak ribuan terimakasih," tambah Sahroni lagi.

Ketika hal ini dikonfirmasi kepada Kapolres Rohul AKBP Eko Wimpiyanto Hardjito SIK melalui Paur Humas AIPDA Mardiono P SH membenarkan, kalau seorang Korban Curanmor, telah dikembalikan kepada pemilik.

Paur Humas mengingatkan kepada seluruh pemilik kendaraan di Kabupaten Rohul, supaya tetap waspada, gunakan kunci ganda agar aman.

"Bisa saja  kejahatan  itu muncul  kesempatan  ada, jadi tetap teliti dan hati-hati," pungkas AIPDA Mardiono P SH mengakhiri.


Akses gagasanriau.com Via Mobile m.gagasanriau.com
TULIS KOMENTAR
BERITA LAINNYA
KABAR POPULER
KANTOR PUSAT:
Jl. Kertama Marpoyan Damai Perum Nusa Indah A48 Pekanbaru, Riau. 28125
Email: [email protected]
DOWNLOAD APP GAGASANRIAU.COM

  
tembilahan situspoker situspoker agenpoker daftarpoker reviewpoker pokerterbaru poker