Setengah Triliun Setiap Tahun Uang Warga Riau Untuk Biaya Berobat Keluar Negeri
Gubernur Riau Arsyadjuliandi Rachman
Kemudian rumah sakit di negeri jiran itu juga gencar melakukan promosi di Riau serta alasan pelayanan. Mayoritas masyarakat Riau menilai bahwa pelayanan rumah sakit di Malaysia maupun Singapura lebih baik dibanding di Riau.
Hal itu dibenarkan oleh Andi dan Menteri Kesehatan Nila Moeloek yang mengatakan bahwa pelayanan di rumah sakit yang ada di Riau harus ditingkatkan jika ingin mendapatkan kepercayaan masyarakat. "Kita tidak dapat mencegah warga yang ingin berobat ke luar negeri. Yang bisa kita lakukan adalah meningkatkan pelayanan," kata Menkes.
Editor Arif Wahyudi
Hal itu dibenarkan oleh Andi dan Menteri Kesehatan Nila Moeloek yang mengatakan bahwa pelayanan di rumah sakit yang ada di Riau harus ditingkatkan jika ingin mendapatkan kepercayaan masyarakat. "Kita tidak dapat mencegah warga yang ingin berobat ke luar negeri. Yang bisa kita lakukan adalah meningkatkan pelayanan," kata Menkes.
Editor Arif Wahyudi
Tulis Komentar