Wardan Bupati Inhil Harapkan Generasi Muda untuk Meningkatkan Ibadah Dibulan Penuh Berkah Ini


Dibaca: 1884 kali 
Selasa, 01 Juli 2014 - 06:49:30 WIB
Wardan Bupati Inhil Harapkan Generasi Muda untuk Meningkatkan Ibadah Dibulan Penuh Berkah Ini
Gagasanriau.com Tembilahan-Bupati Kabupaten Indragiri Hilir (Inhil) HM Wardan meminta kepada generasai muda untuk meningkatkan dan menyemarakan ibadah di bulan suci Ramadhan yang penuh berkah ditahun ini. Hal tersebut disampaikan Bupati Inhil M Wardan saat memberikan sambutan di Mesjid Raudhatul Muslimin Jalan Trimas Tembilahan. Senin (30/6/14) malam. “Saya berharap kepada generasi muda untuk meningkatkan ibadah di bulan suci Ramadhan yang penuh berkah dan ampunan ini,” harap Wardan. Dipaparkannya, seperti menjalankan sholat 5 waktu, sholat sunnat tarawih berjamah,  dan dan tadarus Al-Qur’an untuk menegakkan syiar-syiar Agama Islam. Tidak hanya itu saja, Wardan pada kesempatan tersebut juga mengatakan merasa bahagia saat melakukan ibadah di Mesjid Raudhatul Muslimin, karena beliau pernah menjadi Ketua Raudhatul Muslimin. Advertorial/Ragil Hadiwibowo  
Akses gagasanriau.com Via Mobile m.gagasanriau.com
TULIS KOMENTAR
BERITA LAINNYA
KABAR POPULER
KANTOR PUSAT:
Jl. Kertama Marpoyan Damai Perum Nusa Indah A48 Pekanbaru, Riau. 28125
Email: [email protected]
DOWNLOAD APP GAGASANRIAU.COM

  
tembilahan situspoker situspoker agenpoker daftarpoker reviewpoker pokerterbaru poker