Wisuda Unisi, Wardan Pinta Wisudawan Terapkan Ilmu Ditengah Masyarakat


Dibaca: 1850 kali 
Sabtu, 30 Mei 2015 - 11:44:36 WIB
Wisuda Unisi, Wardan Pinta Wisudawan Terapkan Ilmu Ditengah Masyarakat

Gagasanriau.com Tembilahan - Bupati Indragiri Hilir (Inhil) HM Wardan berharap kepada 739 mahasiswa Universitas Islam Indragiri (Unisi) yang telah diwisuda hendaknya bisa menerapkan segala ilmu yang telah dimiliki sesuai dengan bidang masing-masing.

"Saya berharap kepada kepada seluruh mahasiswa Unisi yang baru saja di wisuda untuk bisa mengaplikasikan ilmu yang telah diperoleh selama berkuliah ditengah-tengah masyarakat sesuai dengan bidang ilmu masing-masing," tutur Wardan kepada awak media. Sabtu (30/5/2015).

Selain itu, ia juga berharap kepada wisudawan untuk lebih mengembangkan dan meningkatkan ilmu yang telah dimiliki guna meningkatkan sumber daya manusia (SDM) di Inhil.

"Yang mana sekarang S1, maka lanjutkan ke S2 biar SDM lebih handal lagi," tuturnya. Kami, lanjutnya akan mendukung sesua dengan kemapuan yang kami miliki.

Humas/Ragil Hadiwibowo


Akses gagasanriau.com Via Mobile m.gagasanriau.com
TULIS KOMENTAR
BERITA LAINNYA
KABAR POPULER
KANTOR PUSAT:
Jl. Kertama Marpoyan Damai Perum Nusa Indah A48 Pekanbaru, Riau. 28125
Email: [email protected]
DOWNLOAD APP GAGASANRIAU.COM

  
tembilahan situspoker situspoker agenpoker daftarpoker reviewpoker pokerterbaru poker