Aktifitas PT RAPP Di Pulau Padang Makin Mengkhawatirkan Warga
[caption id="attachment_4768" align="aligncenter" width="604"] Kanal RAPP yang telah memutus akses masyarakat Tanjung Padang Ke Tasik Serai Puyu[/caption]
[caption id="attachment_4769" align="aligncenter" width="604"] Kanal PT. RAPP di Tanjung Padang kurang dari 1 kilometer dari bibir laut lepas. gagasanriau.com[/caption]
[caption id="attachment_4770" align="aligncenter" width="604"] Aktifitas Warga Desa Tanjung Kapal di Pulau Padang bergotong-royong membuat tapal batas untuk mengantisipasi masuk RAPP didesa mereka . gagasanriau.com[/caption]
[caption id="attachment_4771" align="aligncenter" width="604"] Patok batas lahan konsesi PT. RAPP yang ditemukan oleh warga di Desa Tanjung Kapal sudah memasuki areal milik warga di desa mereka. gagasanriau.com[/caption]
[caption id="attachment_4756" align="aligncenter" width="604"] Hutan yang sudah dibabat habis di Desa Tanjung Padang Pulau Padang dan sudah di tanami oleh PT. RAPP. gagasanriau.com[/caption]
Ady Kuswanto
Tulis Komentar