Nasional

PETANI Desak Pemerintahan Jokowi Hentikan Kriminalisasi Petani di Jabar

Dan kedua mendesak Presiden Joko Widodo, Menteri Pertanian Andi Amran Sulaiman, Panglima TNI Gatot Nurmantyo, Kepala Kepolisian Republik Indonesia (Kapolri) Tito Karnavian untuk tidak mengkriminalisasi petani sebagai tulang punggung kedaulatan pangan nasional di seluruh Indonesia.

Ketiga mereka mendesak Kapolri Jenderal Tito Karnavian untuk menarik pasukan dan untuk tidak mengkriminalisasikan serta mengintimidasi petani yang merupakan tulang punggung kedaulatan pangan nasional diseluruh Indonesia.

Selanjutnya mereka juga meminta Presiden Joko Widodo untuk membentuk Satuan Tugas (Satgas) Kedaulatan Pangan Nasional sebagai pondasi Badan Pangan Nasional yang diamatkan dalam undang-undang pangan.

Terakhir mereka mendesak Menteri Pertanian Andi Amran Sulaiman untuk lebih prioritas fokus terhadap perlindungan dan pemberdayaan petani sesuai yang diamanatkan oleh UU No.19 Tahun 2013.

Editor Arif Wahyudi


[Ikuti GagasanRiau.com Melalui Sosial Media]




Tulis Komentar