Lingkungan

PARAH! Ternyata Klaim Sepihak PT GCN Grup Perusahaan APRIL Sesatkan Publik Jebak Pemerintah

Operations Managing Director Tony Wenas

GagasanRiau.Com Pekanbaru - PT Gemilang Cipta Nusantara grup Asia Pacific Resources International Holdings Limited (APRIL) perusahaan bubur kertas dan pengguna kayu alam yang beroperasi di Provinsi Riau disebutkan melakukan klaim sepihak dan dapat menyesatkan publik dalam rencana kerjasama pengelolaan Taman Nasional Zamrud.

Hal ini terungkap melalui website resmi milik Menteri Lingkungan Hidup dan Kehutanan sitinurbaya.com dirilis pada hari Senin (25/7/2016).

Dimana disebutkan dalam rilis tersebut, pembatalan kerjasama Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK) dengan perusahaan PT. Gemilang Cipta Nusantara (bagian dari APRIL Group) setelah menemukan berbagai indikasi penyimpangan.


[Ikuti GagasanRiau.com Melalui Sosial Media]




Tulis Komentar